KARYA ILMIAH PELUANG BISNIS SABLON KAOS PADA EVENT VESPA





KARYA ILMIAH PELUANG BISNIS
SABLON KAOS
PADA EVENT VESPA
 

http://amikom.ac.id/

Nama   : Miftah fahrurrozi
NIM    : 15.02.8926
Kelas   : D3 MI 01

STMIK AMIKOM YOGYAKARTA
2016/2017

ABSTRAK
Hari demi hari semakin banyak orang mempunyai kendaraan klasik seperti vespa, dengan demikian semakin banyak event vespa yang diadakan di kota tertentu, maka itu bisa menjadi peluang bisnis buat kita salah satunya sablon kaos event. Tidak perlu bersusah-susah cukup dengan kita bekerja menyablon kaos pasti uang akan mengalir seperti air. Biasanya sablon kaos event paling diminati karena harga sablon relatif murah dan bisa buat kenang-kenangan.

ISI
Vespa juga termasuk alat transportasi yang paling diminati oleh semua kalangan baik dari orang tua, remaja, anak-anak, pria ataupun wanita mereka suka dengan motor klasik ini. Dengan demikian banyak orang-orang besar seperti bupati sering mengadakan event vespa, maka di event itulah kita bisa merauk keuntungan pula dengan cara salah satunya adalah  sablon kaos event, cukup mematok harga satu kaos dengan harga Rp. 5000 kita bisa merauk keuntungan yang lumayan banyak, karena hampir 1000 orang datang dalam sebuah event yang diadakan tidak pasti satu bulan sekali dan jaminan pasti 90% orang akan menyabon kaos yang biasanya mereka membawa kaos polos sendiri yang bisa menghemat biaya mereka. Kaos tersebut biasanya dibuat kenang-kenangan atau buat pajangan  dikamar, tapi tidak jarang pula kaos event sering di pake pada acara tertentu. 


Cara menyablon
1. Siapkan kaos. Masukkan tatakan tripleks ke dalam kaos agar tinta tidak merembes ke bagian belakang kaos dan menstabilkan kaos waktu disablon.
2. Letakkan rangka / screen / kasa sablon di atas kaos. Posisikan gambar sesuai dengan keinginan perancang. Bila warna lebih dari satu,
tutupi gambar yang lain dengan selembar plastik dan
selotip secukupnya.
3. Posisikan rangka screen sesuai rancangan.
4. Tuang tinta di tepi gambar bagian atas dari anda menghadap obyek. Selanjutnya, tarik cat sablon tersebut ke arah ke bawah menggunakan rakel dengan tekanan yang rata, cukup satu kali tarikan.
5. Sablon kaos telah selesai bila Anda cuma menghendaki satu warna sablon dan lihat hasilnya dengan mengangkat rangka screen perlahan-lahan. Berikutnya keringkan kaos tersebut.
6. Bersihkan/cuci tinta dari rangka dan siapkan gambar bagian berikutnya serta tutup bagian lain dengan plastik dan selotip.
7. Letakkan kaos yang sudah disablon dengan warna pertama pada meja sablon yang telah ditentukan. Sekali lagi, penempatan screen harus tepat agar hasilnya prima.
8. Atur hasil sablonan dan ulangi step 2 – 4 diatas untuk warna kedua. Ulangi proses menyablonan sampai selesai hingga warna terakhir yang dikehendaki.



REFERENSI
         https://chosaheidan.wordpress.com/2015/05/12/sablon/
SHARE

Milan Tomic

Hi. I’m Designer of Blog Magic. I’m CEO/Founder of ThemeXpose. I’m Creative Art Director, Web Designer, UI/UX Designer, Interaction Designer, Industrial Designer, Web Developer, Business Enthusiast, StartUp Enthusiast, Speaker, Writer and Photographer. Inspired to make things looks better.

  • Image
  • Image
  • Image
  • Image
  • Image
    Blogger Comment
    Facebook Comment

0 komentar:

Posting Komentar